Pendaftaran Sekolah Tinggi Kedinasan 2025/2026
Sekolah Tinggi Kedinasan 2025 -- Pendaftaran Sekolah Kedinasan yang Masih Buka, Syarat Masuk Sekolah Kedinasan, Sekolah Kedinasan Gratis, Sekolah Keinasan Jurusan IPA dan IPS, Sekoah Kedinasan yang Buka Pendaftaran, Pendaftaran Masuk Sekolah Tinggi Kedinasan, Pendaftaran Jalur Ikatan Dinas, Sekolah Tinggi Kedinasan Sepi Peminat, Daftar Sekolah Tinggi Ikatan Dinas, PMB Sekolah Tinggi Ikatan Dinas, Pendaftaran Online Sekolah Kedinasan, Perguruan Tinggi Kedinasan.
Pada kesempatan ini admin akan memberikan informasi tentang Pendaftaran Sekolah Tinggi Kedinasan 2025/2026. Dengan adanya informasi ini, semoga bisa menjadi arahan bagi anda dalam melakukan pendaftaran masuk ke Sekolah Tinggi Kedinasan. Mari simak informasinya berikut ini.
Ada beberapa macam status Perguruan Tinggi yaitu Perguruan Tinggi Negeri (PTN), Perguruan Tinggi Swasta (PTS), dan Perguruan Tinggi Kedinasan (PTK).
Perguruan Tinggi Kedinasan adalah perguruan tinggi yang diselenggarakan oleh kementerian ataupun lembaga Pemerintah nonkementerian.
Perguruan Tinggi Kedinasan di Indonesia banyak yang berjenis Institut, Sekolah Tinggi, dan Akademi. Diantara jenis-jenis Perguruan Tinggi Kedinasan tersebut yang banyak dikenal di masyarakat khusunya di kalangan pelajar adalah Sekolah Tinggi yaitu Sekolah Tinggi Kedinasan.
Disini admin akan memberikan informasi daftar Sekolah Tinggi Kedinasan dan juga Instutut atau Akademik kedinasan lainnya.
Dengan mengetahui daftar nama-nama Sekolah Tinggi Kedinasan, maka nantinya anda dapat menentukan pilihan Sekolah Tinggi Kedinasan mana yang akan anda pilih sebagai tempat menimba ilmu pengetahuan. Berikut data lengkap Sekolah Tinggi Kedinasan beserta Perguruan Tinggi Kedinasan lainnya.
A. Perguruan Tinggi Kedinasan di bawah Kementerian
Perguruan Tinggi Kedinasan (PTK) di bawah Kementerian adalah Perguruan Tinggi Kedinasan (PTK) yang diselanggarakan oleh Kementerian. Perguruan Tinggi Kedinasan (PTK) dibedakan menjadi Perguruan Tinggi Kedinasan (PTK) yang ikatan dinas dan Perguruan Tinggi Kedinasan (PTK) yang non ikatan dinas.
Perguruan Tinggi Kedinasan (PTK) yang ikatan dinas memiliki suatu kelebihan yaitu pada saat kuliah biasanya biaya pendidikan gratis dan apabila telah lulus dari pendidikan bisa langsung di angkat menjadi Pegawai Negeri Sipil (PNS).
Berikut daftar lengkap Perguruan Tinggi Kedinasan (PTK) yang disenggarakan oleh beberapa Kementerian Republik Indonesia.
1. Kementerian Dalam Negeri
- Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN), gabungan dari STPDN dan IIP
- Sekolah Tinggi Energi dan Mineral (STEM Akamigas), Cepu, Blora, Jawa Tengah
- Politeknik Ilmu Pemasyarakatan (POLTEKIP), Gandul, Cinere, Kota Depok, Jawa Barat
- Politeknik Imigrasi (POLTEKIM)
- Akademi Pariwisata Medan, Sumatera Utara
- Politeknik Pariwisata Makassar, Sulawesi Selatan
- Sekolah Tinggi Pariwisata Bandung, Bandung
- Sekolah Tinggi Pariwisata Bali, Nusa Dua, Kuta, Bali
Baca juga jalur masuk perguruan tinggi pariwisata : Pendaftaran Online SBMSTAPP
- Politeknik Keuangan Negara STAN (PKN STAN)
- Kampus STAN Jakarta, Jl. Bintaro Utama Sektor V, Bintaro Jaya, Tangerang, Kota Tangerang Selatan.
- Pusdiklat Bea dan Cukai, Jl. Bojana Tirta III, Rawamangun, Jakarta Timur.
- Balai Diklat Keuangan Medan, Jl. Eka Warni No. 30, Medan Johor, Medan.
- Balai Diklat Keuangan Banyuwangi, Jl. Kalilo 56 Pengantigan, Banyuwangi.
- Balai Diklat Keuangan Yogyakarta, Jl. Raya Solo Km.11, Purwomartani, Kalasan, Sleman.
- Balai Diklat Keuangan Malang, Jl. A. Yani Utara No.200, Malang.
- Balai Diklat Keuangan Balikpapan, Jl. M.T. Haryono Dalam Nomor 39A RT 84, Balikpapan.
- Balai Diklat Keuangan Makasar, Kompleks Perkantoran Gedung Keuangan Negara, Jl. Urip Sumoharjo Km. 4, Makassar.
- Balai Diklat Keuangan Cimahi, Jl. Gado Bangkong No.111, Cimahi.
- Balai Diklat Keuangan Manado, Jl. Bethesda No.18, Manado.
- Sekolah Tinggi Perikanan (STP), Jakarta, DKI Jakarta
- Akademi Perikanan Bitung (APB), Bitung, Sulawesi Utara
- Akademi Perikanan Sidoarjo (APS), Sidoarjo, Jawa Timur
- Akademi Perikanan Sorong (APSOR), Sorong, Papua Barat
- Sekolah Tinggi Perikanan Bogor (STP Jurluhkan), Bogor, Jawa Barat
- Bagian Administrasi Pelatihan Perikanan Lapangan Serang, (BAPPL Serang), Serang, Banten
- Sekolah Usaha Perikanan Menengah Negeri Ladong, (SUPM N Ladong), Nanggoe Aceh Darussalam
- Sekolah Usaha Perikanan Menengah Negeri Pariaman, (SUPM N Pariaman), Pariaman, Sumatera Barat
- Sekolah Usaha Perikanan Menengah Negeri Tegal, (SUPM N Tegal),Tegal, Jawa Tengah
- Sekolah Usaha Perikanan Menengah Negeri Bone, (SUPM N Bone), Bone, Sulawesi selatan
- Sekolah Usaha Perikanan Menengah Negeri Kota Agung, (SUPM N Kota Agung), Kota Agung, Lampung
- Sekolah Usaha Perikanan Menengah Negeri Pontianak, (SUPM N Pontianak), Pontianak, Kalimantan Barat
- Sekolah Usaha Perikanan Menengah Negeri Waeheru, (SUPM N Waeheru), Maluku, Ambon
- Sekolah Usaha Perikanan Menengah Negeri Sorong, (SUPM N Sorong), Sorong, Papua
- Poltekkes Ambon
- Poltekkes Aceh
- Poltekkes Bandung
- Poltekkes Banjarmasin
- Poltekkes Bengkulu
- Poltekkes Banten
- Poltekkes Denpasar
- Poltekkes Gorontalo
- Poltekkes Jakarta I
- Poltekkes Jakarta II
- Poltekkes Jakarta III
- Poltekkes Jambi
- Poltekkes Kendari
- Poltekkes Kepulauan Riau
- Poltekkes Kupang
- Poltekkes Makassar
- Poltekkes Malang
- Poltekkes Mamuju
- Poltekkes Manado
- Poltekkes Mataram
- Poltekkes Medan
- Poltekkes Padang
- Poltekkes Pangkal Pinang
- Poltekkes Palangkaraya
- Poltekkes Palembang
- Poltekkes Palu
- Poltekkes Papua
- Poltekkes Papua Barat
- Poltekkes Pekanbaru
- Poltekkes Pontianak
- Poltekkes Kalimantan Timur
- Poltekkes Semarang
- Poltekkes Surabaya
- Poltekkes Surakarta
- Poltekkes Tanjung Karang
- Poltekkes Tasikmalaya
- Poltekkes Ternate
- Poltekkes Yogyakarta
Matra Darat :
- Politeknik Transportasi Darat Indonesia (PTDI STTD) Bekasi
- Politeknik Keselamatan Transportasi Jalan (PKTJ) Tegal
- Politeknik Transportasi Sungai, Danau, dan Penyeberangan (Poltrans SDP) Palembang
- Politeknik Perkeretaapian Indonesia (PPI) Madiun
- Politeknik Transportasi Darat (Poltrada) Bali
Matra Laut :
- Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran (STIP) Jakarta
- Politeknik Ilmu Pelayaran (PIP) Semarang
- Politeknik Ilmu Pelayaran (PIP) Makassar
- Politeknik Pelayaran (Poltekpel) Malahayati Aceh
- Politeknik Pelayaran (Poltekpel) Sumatera Barat
- Politeknik Pelayaran (Poltekpel) Banten
- Politeknik Pelayaran (Poltekpel) Surabaya
- Politeknik Pelayaran (Poltekpel) Barombong
Matra Udara :
- Politeknik Penerbangan Indonesia (PPI) Curug
- Politeknik Penerbangan (Poltekbang) Surabaya
- Politeknik Penerbangan (Poltekbang) Medan
- Politeknik Penerbangan (Poltekbang) Makassar
- Politeknik Penerbangan (Poltekbang) Palembang
- Politeknik Penerbangan (Poltekbang) Jayapura
Baca Informasi Pendaftarannya dengan mengunjungi masing-masing artikel dan juga artikel berikut : Pendaftaran Sipencatar Ikatan Dinas Kemenhub
- Politeknik STTT Bandung, Jawa Barat
- Politeknik STMI Jakarta, DKI Jakarta
- Politeknik ATK Yogyakarta, DIY
- Politeknik APP Jakarta
- Politeknik ATI Padang, Sumatera Barat
- Politeknik ATI Makassar, Sulawesi Selatan
- Politeknik Teknologi Kimia Industri Medan (PTKI) Medan, Sumatera Utara
- Politeknik Akademi Kimia Analisis Bogor (AKA), Bogor, Jawa Barat
- Akademi Militer (AKMIL) (TNI Angkatan Darat), Magelang, Jawa Tengah
- Akademi Angkatan Laut (AAL) (TNI Angkatan Laut), Surabaya, Jawa Timur
- Akademi Angkatan Udara (AAU) (TNI Angkatan Udara), Yogyakarta
- Sekolah Tinggi Teknologi Angkatan Laut (TNI Angkatan Laut), Surabaya, Jawa Timur
- Sekolah Tinggi Teknologi Angkatan Darat (TNI Angkatan Darat), Malang, Jawa Timur
- Universitas Pertahanan Indonesia (UNHAN)
- Universitas Pertahanan Palembang
- Sekolah Tinggi Penyuluhan Pertanian Medan (STPP Medan), Medan, Sumatera Utara
- Sekolah Tinggi Penyuluhan Pertanian Magelang (STPP Magelang), Magelang, Jawa Tengah
- Sekolah Tinggi Penyuluhan Pertanian Gowa (STPP Gowa), Makassar, Sulawesi Selatan
- Sekolah Tinggi Penyuluhan Pertanian Malang (STPP Malang), Malang, Jawa Timur
- Sekolah Tinggi Penyuluhan Pertanian Bogor (STPP Bogor), Bogor, Jawa Barat
- Sekolah Tinggi Penyuluhan Pertanian Yogyakarta (STPP Yogyakarta), Yogyakarta
- Sekolah Tinggi Penyuluhan Pertanian Manokwari (STPP Manokwari), Manokwari
- Baca lengkap : Pendaftaran Online STPP semua
- Sekolah Tinggi Kesejahteraan Sosial (STKS), Bandung, Jawa Barat
B. Perguruan Tinggi Kedinasan di bawah Lembaga Pemerintah Nonkementerian
Perguruan Tinggi Kedinasan (PTK) di bawah lembaga Pemerintah Nonkementerian adalah Perguruan Tinggi Kedinasan (PTK) yang diselengarakan oleh Lembaga Pemerintah Nonkementerian tertentu untuk mencetak para tenaga profesional di bidang-bidang tertentu yang dibutuhkan.
Seperti pada Perguruan Tinggi Kedinasan (PTK) di bawah Kementerian, bahwa Perguruan Tinggi Kedinasan (PTK) di bawah Lembaga Pemerintah Nonementerian juga ada yang ikatan dinas dan non ikatan dinas. Silahkan anda cek langsung di website resminya mengenai ikatan dinas atau non ikatan dinas dari Perguruan Tinggi Kedinasan yang anda tuju.
Berikut diberikan daftar selengkapnya mengenai Sekolah Tinggi Kedinasan di bawah lembaga Pemerintah Nonkementerian. Silahkan disimak dengan baik.
1. PLN
- Sekolah Tinggi Teknik - PLN (STT-PLN), Menara PLN, Jl. Lingkar Luar Barat, Duri Kosambi, Cengkareng, Jakarta Barat - 11750
- Sekolah Tinggi Inteljen Negara (STIN), Sentul, Bogor, Jawa Barat
- Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (STMKG), Pd. Betung (Bintaro, Tangerang, Banten)
- Sekolah Tinggi Pertanahan Nasional (STPN), Yogyakarta
- Sekolah Tinggi Ilmu Statistik (STIS), Jakarta
- Sekolah Tinggi Teknologi Nuklir (STTN) Batan, Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta
- Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Negara - Lembaga Administrasi Negara (STIA-LAN), Jakarta / Bandung / Makassar.
- Sekolah Tinggi Sandi Negara (STSN), Bogor, Jawa Barat
- Akademi Kepolisian (AKPOL), Semarang, Jawa Tengah
Itulah daftar lengkap mengenai Sekolah Tinggi Kedinasan dan Perguruan Tinggi Kedinasan lainnya. Informasi daftar tersebut dikutip dari Wikipedia yang telah disesuaikan dengan konten dari artikel ini.
Mungkin kedepan daftar sekolah kedinasan akan terus bertambah. Silahkan disesuaikan saja.
Bagi anda yang ingin melakukan pendaftaran pada Sekolah Tinggi Kedinasan atau Perguruan Tinggi Kedinasan lainnya yang anda inginkan, maka dapat klik link Sekolah Tinggi Kedinasan atau Perguruan Tinggi Kedinasan yang akan anda tuju.
Apabila belum ada link aktif, maka informasi pendaftaran mengenai Sekolah Tinggi Kedinasan atau Perguruan Tinggi Kedinasan tersebut masih dalam proses pengerjaan.
Baca Juga :
Baca Juga :
- Pendaftaran Pendidikan Ikatan Dinas di Portal SSCN (sscasn.bkn.go.id)
- Pendaftaran Sekolah Ikatan Dinas
- Jadwal Pendaftaran dan Seleksi Sekolah Ikatan Dinas
- Tahapan Seleksi-Tes Sekolah Ikatan Dinas
- Daftar Sekolah Tinggi Ikatan Dinas dan Profilnya
- Pendaftaran Online Ikatan Dinas di Portal SSCN
- Pendaftaran Mahasiswa / Taruna Baru Sekolah Ikatan Dinas
Demikianlah informasi yang dapat admin sampaikan pada kesempatan ini tentang Pendaftaran Sekolah Tinggi Kedinasan. Mudah-mudahan informasi tersebut dapat bermanfaat bagi anda terutama yang sedang mencari informasi pendaftaran masuk ke Sekolah Tinggi Kedinasan.
Admin mengucapkan terima kasih kepada para pengunjung setia web ini yang telah meluangkan waktunya untuk membaca informasi yang ada. Mari bantu bagikan informasi ini kepada teman atau kerabat anda yang membutuhkan. Cukup sekian info dari admin dan salam sukses selalu.
Ayo turut berbagi atau share informasi ini pada teman lainnya yang membutuhkan dan sukai juga halaman web kami. Terima kasih dan semoga sukses untuk kita semua.
Ayo turut berbagi atau share informasi ini pada teman lainnya yang membutuhkan dan sukai juga halaman web kami. Terima kasih dan semoga sukses untuk kita semua.